Тёмный

Nyebrang Saat Badai, Lampung - Jakarta Naik Bus Angkatan Pagi DAMRI 

Nugroho Febianto
Подписаться 886 тыс.
Просмотров 991 тыс.
50% 1

Hanya ingin berbagi cerita perjalanan dari Lampung menuju Jakarta naik bus pemberangkatan pagi milik DAMRI. Semoga bisa menjadi refrensi perjalanan kalian, ya !
Edisi perjalanan sebelumnya :
Jakarta - Lampung Naik Motor : • HORE Akhirnya, Lokomot...
21 Juni 2021, saya memutuskan pulang menuju Jakarta.
Karena sebelumnya saya tidak mengetahui jika mas Rizky bakal ada urusan hingga beberapa hari ke depan di Bandar Lampung, akhirnya setiba di Lampung saya langsung mencari tiket pulang menuju Jakarta, dan pilihan jatuh kepada bus DAMRI.
Tidak banyak pilihan bus Pagi dari Lampung ke Jakarta, yg saya ketahui hanya Damri saja, mungkin sisanya Travel.
Tarif Tanjung Karang (Bandar Lampung) - Gambir (Jakarta)
dibanrol Rp 210.000,- untuk kelas Bisniss
Sedangkan untuk kelas Executive Rp 260.000,-
dan untuk kelas Tertingginya (Royal Class) Rp 310.000,-
Sayang disayang, untuk angkatan pagi hanya tersedia kelas Bisniss dan Executivenya saja, padahal mau mencoba yg Royalnya.
Awalnya perjalanan berjalan mulus ditemani cuaca cerah dan langit yang biru. Cuaca mulai mendung dan gerimis ketika memasuki Pelabuhan Bakauheni. Ketika kapal angkat Jangkar, cuaca mulai berubah. Kabut mulai turun, dan angin bertiup kencang disertai gerimis.
Setelah melihat Kanal Yutubenya om Andri Botox : • Video
Ternyata benar, saat itu di Pelabuhan Merak sedang ada Badai yg menerpa.....
Ombak mulai menggoyangkan kapal kami yg mungil ini, sebagian penumpang mual bahkan ada yg muntah juga. Wah cukup mengerikan deh, dan untungnya kami semua selamat. ^_^
Info tambahan :
Untuk saat ini angkatan pagi hanya tersedia tujuan Gambir dan Bekasi saja yaaa, Khusus Gambir kelasnya Bisnis, dan Khusus Bekasi kelasnya Executive. Sekiann
------------------------------------------------------------------
FAQ:
Nama Bus : DAMRI
Trayek : Stasiun Tanjung Karang - Stasiun Gambir
Tarif : Rp 210.000,-
Kelas : Bisnis AC
Total Kursi : 40 Seat
Fasilitas : Toilet + Snack
Nomor Telpon : 0812 - 8582 - 9687 (Damri Tanjung Karang)
0896 - 8531 - 9222 (Damri Stasiun Gambir)
Website Pemesanan Tiket : tiket.damri.co.id/
Semoga bermanfaat, sob !
-----------------------------------------------------------------------------
Jangan Lupa ikuti Instagram saya, yaa....
Instagram : @nugrohofebianto18
nugrohofebi...
====🙏 TERIMA KASIH 🙏====
*NB : Kalau ada informasi yang salah, mohom diluruskan...

Опубликовано:

 

25 июн 2021

Поделиться:

Ссылка:

Скачать:

Готовим ссылку...

Добавить в:

Мой плейлист
Посмотреть позже
Комментарии : 1,6 тыс.   
@alsya5139
@alsya5139 3 года назад
Jaman dahulu, KAI dan DAMRI dan PELNI itu terintegrasi di Lampung. Jadi penumpang dari arah palembang naik kereta turun di stasiun langsung naik Damri ke pelabuhan lanjut lagi naik kapal ke pulau jawa. Mangkanya keberangkatan Damri masih dari stasiun Tanjung Karang
@aldhiii3650
@aldhiii3650 3 года назад
Setelah hampir habis nonton semua konten abang, cukup banyak abang main ke Sumatra terutama ke Lampung atau sekedar melewati provinsi Lampung. Terimakasih sudah meliput provinsi tercintaku
@ekopras9406
@ekopras9406 3 года назад
Semakin kedepan berbenah moda transportasi DAMRI, mudah"an semakin banyak customernya amiin
@pocong_online3934
@pocong_online3934 3 года назад
Yang unik dari channel ini ya ini. Durasi 1 jam gak di potong²😂 gokil.
@nhawirmarshal6261
@nhawirmarshal6261 3 года назад
Nah gitu donk mas nugroho,,, sesuai harapan saya dan ribuan banyak temen2, mas nugroho pengambialn gmabar uda OK... artinya tdk bnyk di skip, ketwrangan jg bagus (lebih bynk info sekitar di urai dgn jelas) ...dan menurut saya ni uda keren PENONTON sangat menikamti perjalanan, seoalah2 terbawa suasana ,,,usul saya setiap bikin vlog di bikin part panjang jg gk papa mas,,penonton seneng kok... Justru kita lebih bnyk mengetahui secara menditail suasana di perjalan an bs liat apa aja.... Ok mas nugroho itu aja saran saya dan sekarang udah bagus... Lanjutkan mas karyannya 👍👍👍👍
@galangsuryaputra77
@galangsuryaputra77 3 года назад
Suka sama trip report bus gini. Ngobati rasa kangen ngetrip 😁
@faizkhairurohman1812
@faizkhairurohman1812 3 года назад
Kangen kota bandar lampung sudah 4 tahun saya nggak ke kota bandar lampung terakhir kesana 2018 njenguk nenek di kabupaten tanggamus kecamatan talang padang pekon kalibening bandar lampung🥰😔
@ahmadmaulanagustamas5237
@ahmadmaulanagustamas5237 3 года назад
30:20
@rinisetyokaesti3466
@rinisetyokaesti3466 3 года назад
Ternyata gak bisa berpisah lama dg bus ya...
@syahjihanaqelwahyudi5890
@syahjihanaqelwahyudi5890 3 года назад
24:55
@erikerfansyah6009
@erikerfansyah6009 3 года назад
Vlog yg epic, g banyak skip di mobil, di kapal, yg nonton berasa ky d perjlanan,, slalu hati" bang jgn lupa sholat!
@ataralifchannel1998
@ataralifchannel1998 2 года назад
Lembang, Bandung Barat hadir.
@aldodwiputra
@aldodwiputra 3 года назад
Semenjak ada Dermaga Eksekutif, pelayanan dermaga Reguler jadi Busuk, kapal Jelek dan Kotor, penumpang pejalan kaki diturunkan tidak dengan ram Pejalan kaki, tidak dimanusiakan. ASDP payah.
@ciptaperkasaa8865
@ciptaperkasaa8865 3 года назад
Mantap durasinya panjang, serasa ikut trip bareng mas Nugroho
@viennanatamihardja5145
@viennanatamihardja5145 2 года назад
Alhamdulillaah makasih mas Nugroho udh share video perjalanan Lampung Jakarta. Keren banget full trip. Kami biasanya pk bis Kramatjati Bandung Lampung PP. Pengen nyoba PO bis lain, mgkin lain kali. Sukses terus mas sehat² yaa
@Channrl_1
@Channrl_1 3 года назад
Asyik neeh ikutin channel bro ini, informatif banget isinya. Penyampaian nya bagus, baik intonasi, gaya bahasa, dll nya. Nyaman deeh, jd kaya ikutin tour neeh. Mantaaap 👍👍👍
@ahmadkuple1020
@ahmadkuple1020 3 года назад
34:36
@Rafi_j28
@Rafi_j28 3 года назад
41:48
@unggulwahyunugroho
@unggulwahyunugroho 3 года назад
Yg saya suka dari channel bro Nugroho ini adalah durasi yg panjang, marem pokoke ~
@busfriend_id
@busfriend_id 3 года назад
Hadir menyapa kembali Mas Nugroho Channel l,Salam sehat selalu, semoga tetap bahagia, sukses selalu, murah rezeki dan selalu semangat💪💪💪💪.
Далее
Estafet Naik Angkot dari BANDUNG ke DEPOK
49:15
Просмотров 152 тыс.
Naik Supra Ke Sumatera
54:00
Просмотров 678 тыс.
REAL TRAVEL VIDEO VLOG OF INDONESIA TRAILER TRUCK DRIVER
1:08:13