Pada hari selasa, 4 Juni 2024, kami mengadakan kegiatan Sekolah Lapang Iklim Operasional 2024 di Cianjur, Jawa Barat. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala BPTPH Jawa Barat, Koor. Satpel Bojongpicung, Koor. Satpel BPTPH Wil. 1 Cianjur, dan Koor. Satpel Doktormangku, serta dibuka secara langsung oleh perwakilan Kepala Stasiun yaitu Kasubag Tata Usaha Stasiun Klimatologi Jawa Barat. Sebanyak 40 peserta telah mengikuti kegiatan ini. Peserta tersebut terdiri dari petani dan penyuluh dari berbagai kecamatan yang tersebar di Kab. Cianjur. Kegiatan berlangsur lancar dan seru sob.
Yuk kita tonton keseruan kami selama kegiatan sob~
#infobmkg
#viral
#pertanian
#dprri
#jawabarat
29 окт 2024