Тёмный
No video :(

Wisata Paau Aranio, Riam Kanan || KALIMANTAN SELATAN || Holiday Trip to Riam Kanan 

ACIL DAN AMANG
Подписаться 3,2 тыс.
Просмотров 3 тыс.
50% 1

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Jumpa lagi di channel Acil dan Amang.
Channel Fishing, Traveling, Traditional and Sharing.
Dalam kesempatan kali ini, Acil dan Amang ingin berbagi cerita mengenai perjalanan traveling ke Tempat Wisata Desa Paau Kecamatan Aranio Kalimantan Selatan.
Video ini sebenarnya diambil pada Bulan Oktober 2020, pada waktu itu bertepatan dengan Acara Aruh Adat (Ritual Selamatan) masarakat desa Paau ketika ingin memulai proses bercocok tanam.
Masyarakat Adat Desa Paau biasanya melakukan Aruh dua kali dalam satu tahun, Aruh pertama ialah ketika ingin memulai bercocok tanam, dan Aruh kedua dilakukan ketika ingin melakukan Panen.
Desa Paau merupakan sebuah desa yang menurut Acil dan Amang masih merupakan desa yang terisolir, karena untuk menuju kesana hanya bisa dilakukan dengan menggunakan transportasi air.
Suasana alamnya masih sangat asri, sejuk dan menenangkan, penduduk desa juga sangat ramah kepada para pendatang yang ingin berlibur menikmati suasana alam disana.
Untuk mencapai Desa Paau, diperlukan waktu sekitar satu jam perjalanan dari Ibu Kota Provinsi Banjarmasin ke Pelabuhan Riam Kanan, kemudian dilanjutkan dengan perjalanan dengan transportasi air dengan waktu kurang lebih empat puluh lima menit.
Lelah perjalanan terbayarkan dengan suasanan alam yang masih asri dan nyaman melalui suguhan alam berupa air terjun di Pegunungan Haur Bunak dan jeram yang sangat jernih.
Untuk menuju Air Terjun tersebut, diperlukan waktu kurang lebih dua jam berjalan kaki dari pusat desa.
Sangat disayangkan tapi bagi Acil dan Amang tidak dapat menuju lokasi air terjun karena kondisi tidak memungkinkan sebab pada waktu itu cuaca tidak mendukung dengan mengirimkan hujan.
Semoga diperjalanan selanjutnya, Acil dan Amang dapat menuju dan membagikan keindahan Air Terjun Haur Bunak.
Jangan Lupa Subscribe, like, komen dan share ya Kak.
bagi yang belum Subscribe channel Acil, klik tombol Subscribenya ya Kak, sebelum klik niatkan sedekah supaya dapat nilai ibadah 😁
semoga yang bantu Subscribe dimurahkan rejekinya
yang like disehatkan badannya
yang komen dipanjangkan umurnya
dan semoga kita semua selalu dimudahkan segala urusan baik di dunia maupun di akhirat kelak
Aamiin

Опубликовано:

 

6 сен 2024

Поделиться:

Ссылка:

Скачать:

Готовим ссылку...

Добавить в:

Мой плейлист
Посмотреть позже
Комментарии : 73   
@paau1718
@paau1718 3 года назад
Terimaksih atas kontennya mengenalkan budaya dan desa kami yg terisolir. Upacara sesarahan hutan akan dilaksnakan 5 minggu lg tepatnya tgl 18-20 september 2021 di lokasi yg sama. Mudah2an prosesinya lbih dipersiapkan dan bgi sahabat2 yg berkenan dtg silakan. 🙏🙏
@susipujiastuti3318
@susipujiastuti3318 3 года назад
Luar biasa pesona Kalimantan ...indah nkri
@globalxyz902
@globalxyz902 3 года назад
Mantap nian kekayaan wisata disana dan penuh khasanah budaya kearifan lokal
@martini9253
@martini9253 3 года назад
Wisata yang sangat menyenangkan .pingin kesana
@jaenudinatm112
@jaenudinatm112 3 года назад
Wisatanya bagus bangeeet bersih jg lautnya
@abdullatifchanel848
@abdullatifchanel848 3 года назад
Indah sekali pemandangannya subhanallah...
@susiati7926
@susiati7926 3 года назад
Wew keren bingit tempatnya,, jadi pngen kesana
@troliholic5940
@troliholic5940 3 года назад
Tempat wisata yg rekomendasi
@EpicLombok
@EpicLombok 3 года назад
semoga kelestarian adat dan budaya tetap terjaga
@irfanila1381
@irfanila1381 3 года назад
Pengen banget main kesini..seru kayaknya
@richimancingok
@richimancingok 3 года назад
Hadir kembali .. 👌👍keren tempat wisata nya 👌
@happy_kids2166
@happy_kids2166 3 года назад
Asik nya menelusuri sungai, sangat asri lingkungannya juga bersih yaa
@sutanbaheram1959
@sutanbaheram1959 3 года назад
kereen tempat wisatanya, sayang jauh dari sini. harus nabung dulu kayaknya..
@agielrie6671
@agielrie6671 3 года назад
Sangat indah wisata alam
@ilamanis7946
@ilamanis7946 3 года назад
Seru banget ya jalan"nya dan pemandangannya juga asyik
@arisboris9808
@arisboris9808 3 года назад
Menarik sekali
@sucinurhayati282
@sucinurhayati282 3 года назад
Tempatnya kerenn yaa ka..jdii rinduu ke kalimantan lagii....
@larasayuningtias3630
@larasayuningtias3630 3 года назад
Wisata yg keren
@bintanggreenscreens355
@bintanggreenscreens355 3 года назад
Wah indahnya pemandangan nya
@magic0214
@magic0214 3 года назад
Wah mantap tempatnya, bagus
@HaryBjb
@HaryBjb 3 года назад
Pross membuat mamang,acara aruh mau bercocok tanam
@arthursetyapratishta8360
@arthursetyapratishta8360 3 года назад
Kalimantan keren trip nya 👍🏻
@jelajahsebanten
@jelajahsebanten 3 года назад
Wah indahnya..
@UsepBeraufishing
@UsepBeraufishing 3 года назад
Tmpt wisata yg keren broo.. Pemandangan yg luar biasa.. Mantaap..
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Mari kita liburan Bang 😁😁
@ldngcollection3891
@ldngcollection3891 3 года назад
Luar biasa Tripnya ka.. Masih asri ya wilayahnya...
@joinkopi944
@joinkopi944 3 года назад
Rame juga iya
@juanjuan1631
@juanjuan1631 3 года назад
mantap banget wisatanyaaaaa keren kak
@BlueEyes-js6il
@BlueEyes-js6il 3 года назад
Bagus. . salam dari kalimantan utara
@adiksahmoncel5240
@adiksahmoncel5240 3 года назад
Wah keren tmpat nya mas bro
@r4vlogg
@r4vlogg 3 года назад
Wa'alaikumsalam, mantap ya cil bagus tempatnya👍
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Alhamdulillah masih belum begitu terjamah Bang
@Bebasupload27
@Bebasupload27 3 года назад
L1
@putuwangsa4532
@putuwangsa4532 3 года назад
Indah sekali ka
@ThePiknickers
@ThePiknickers 3 года назад
Baguss kontennya ,bisa buat referensi, semoga makin sukses chanelnya. salam sehat dan Sukses selalu buat kita semua
@Lisa-kl6ty
@Lisa-kl6ty 3 года назад
Etar libur bisa pergi sini
@maulid-melodies
@maulid-melodies 3 года назад
Waoo,o,,,, Kren abis pemandangan nya ini,yg di bakar di bambu itu enak. Top lah,,👍
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Lamang kalau kita orang sini bilangnya Bang 😁
@maulid-melodies
@maulid-melodies 3 года назад
Kalau di sini tergantung apa isi bambu nya. Baru di kasi nama
@mancinghsb77
@mancinghsb77 3 года назад
Indah banget masbro Keren
@zuladami7134
@zuladami7134 3 года назад
Mantap tempat wisata nya,,klau udah kesitu lupa kita balik lgi ke tempat asal kita😁
@banyuasin
@banyuasin 3 года назад
selamat berlibur ke spot riam kanan kawan salam sentak dari peh mancing
@Bebasupload27
@Bebasupload27 3 года назад
Dapet notif langsung cyus pokoknya smp habis pakabar sahabat
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Terima kasih Baaaaang, Gaspol pokoknya 😁
@noniyuliaofficial2816
@noniyuliaofficial2816 3 года назад
Salm knl dari Medan hdir sobat ku,smga mkin sukses dn murah reskinya
@mulyadiyadichannel
@mulyadiyadichannel 3 года назад
Ulun katuju banar melihat pemandangan alam + sensasi straik nya,... Mantap Ulun Suscribe pian
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Terima kasih Maaaang
@reformasibirokrasi2903
@reformasibirokrasi2903 3 года назад
ah ini kampunh istri saya! ingin sekali ke sana lagi
@relandystevano9516
@relandystevano9516 3 года назад
pernah main ke hutan meratus, memang indah banget. susur sungai yang penuh pacet nempel di kaki. ketemu pemuka pemuja adat jg, dijamu dengan daging babi hahaha borneo awesome rainforest
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Kapan rencana mau jalan lagi Bang, Biar bisa bareng kita 😁
@relandystevano9516
@relandystevano9516 3 года назад
@@acildanamang6634 sama2 berdoa, pandemi segera berakhir, biar bisa eksplore lg kita bang
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Aaaamiiin, Semoga semua cepat sadar 😂😂
@ulunmancing7788
@ulunmancing7788 3 года назад
Akay raminya😁👍
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Kada sarami maunjun jua Mang ae, ada jarujutnya 😂😂😂
@justg6625
@justg6625 3 года назад
pengen jalan2 kesitu tapi masih kena PPKM.
@ilhammw9236
@ilhammw9236 3 года назад
Hadir selalu🖒🖒
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Alhamdulillaaaaaaah, Mudahan sehatan haja kita barataan Mang
@ilhammw9236
@ilhammw9236 3 года назад
@@acildanamang6634 aamiin aamiin itu jua am ng iya nya
@AAMKGV
@AAMKGV 3 года назад
Hadir hadir... Haha
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Alhamdulillaaaah 😁
@AAMKGV
@AAMKGV 3 года назад
Rame jalanan acil wan amang nah... Sorang turing nya keliling marabahan ja 😆
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
@@AAMKGV pabila kita liburan bareng Bang 😁😁
@AAMKGV
@AAMKGV 3 года назад
Iya am nah... Kada, kwabagarak lagi😆
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Paksa Mang Paksaaaaaa 😁😁
@AAMKGV
@AAMKGV 3 года назад
Julian channel yutuber mana acil dan amang..?
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Ayo saling silaturahmi biar saling kenal Bang 😁
@agielrie6671
@agielrie6671 3 года назад
Bujur jua ujar kai hehe
@acildanamang6634
@acildanamang6634 3 года назад
Haaaaan piaaaaan, Rami banar mndangari kai bakisahan 😁
@melansari97
@melansari97 3 года назад
Itu yang dibambu, apa nama makanannya?
@roniofficial1281
@roniofficial1281 3 года назад
Berapa kisaran masuk situ
@tika46-h3z
@tika46-h3z 3 года назад
Pemandangan alam nya bagus banget.
Далее
Butch REACT to Creative way to fix damaged tile!
00:46
Просмотров 858 тыс.
CAMP DI TENGAH HUTAN WEHEYA
4:05
Просмотров 7
Butch REACT to Creative way to fix damaged tile!
00:46
Просмотров 858 тыс.