Тёмный

Film Dokumenter "Tradisi Masyarakat Belitong Dalam Membaca AlBarzanji" 

Laili Hayat Family
Подписаться 187
Просмотров 511
50% 1

Tema NUR
.
“tradisi Melayu belitong dalam membaca surat albarzanji”
.
Pengantar albarzanji
Albarzanji yang dibaca dimasyarakat dibelitong ditulis oleh syekch jafar bin hasan yang kitabnya sudah berusia kurang lebih 1000 tahun yang lalu, untuk mengangkat syiar islam didunia ini yang semula surat albarzanji itu dibacakan pada saat kegiatan mauled nabi. Namun untuk masyarakat belitong, selain daripada memperingati maulid nabi, selalu dibaca dalam rangka kelahiran anak yang dllakukan oleh sesepuh Belitong masa lalu dan masa sekarang. Secara organisasi albarzanji dibelitong sudah terbentuk salah satunya dengam perkumpulan group barzanji yang bernama jumrotusshofa, satu-satunya perkumpulan barzanji yang berada dikecamatan Tanjungpandan Belitung yang telah memiliki struktur perkumpulan.
.
Untuk mengawali pembacaan surat albarzanji ini, mari dimulai membaca ummul kitab. Setelah itu membaca pasal 1 sampai pasal 4 yang berisi tentang Surga dan kenikmatannya menjadi kebahagiaan bagi orang yang bershalawat dan mengucapkan salam, berisi tentang doa terpelihara dari kesesatan ditempat dan jalan yang salah, berisi tentang doa kepada Allah swt memohon perlindungan dengan kesungguhan mengharap pertolonganNya. Jumlah pasal bacaan barzanji terdiri dari 18 pasal. Dan pasal 18 adalah penutup.
.
Membaca albarzanji itu bukan sekedar membaca tetapi didalm albarzanji ada seni baca yang memperhatikan makhrjiul huruf yang baik, hokum membaca yang baik dan lagu. Dibelitung ada 3 lagu yaitu Rast, Sika dan Rakhbi. Diharapkan dengan apa yang dibaca sesuai dengan kaidah membaca yang sudah ditentukan.
.
Penutup
Demikianlah tradisi belitong dalam membaca surat albarzanji, yang menggambarkan tradisi masyakarat melayu belitong yang bersandi sara’ dan sara’ bersandi kitabullah dalam mengangkat dakwah syariat islam di Belitung. dalam membaca surat albarzanji tersirat didalamnya tentang tradisi dan adat istiadat melayu di Belitung. membaca albarzanji adalah tradisi melayu sedangkan memotong rambut pada bayi adalah bagian dari adat istiadat karena ada “jampi kesalan” dari dukun kampong.
Perlengkapan (perbie’) dalam kegiatan motong rambut bayi
1. Kain sebagai alat bantal, kainnya berupa kain batik sarung perempuan sebanyak 7 lembar yang dilipat
2. Perangkat kesalan dalam kelapa kuning yang bertujuan untuk memohon keselamatan terhadap. Perangkat kesalan berupa irisan daun neruse dan daun ati-ati berikut air perigi (sumur)
3. Gunting untuk memotong rambut
4. Minyak wangi untuk disemprotkan kepada yang membaca albarzanji
5. Uang yang dirangkai dengan lidi pakai kembang
Oleh : SOFWAN AR (Keluarga besar group Jumrotus shofa )
.
#kemenagri#bimasislam, #penaiskemenag, #KFIkemenag, #syiarbudayaislam #nur #islamicshortmovie #filmislami

Опубликовано:

 

23 июн 2024

Поделиться:

Ссылка:

Скачать:

Готовим ссылку...

Добавить в:

Мой плейлист
Посмотреть позже
Комментарии : 18   
@muhammadyasa7575
@muhammadyasa7575 7 дней назад
Mantap
@iswanilyas9031
@iswanilyas9031 7 дней назад
Alhamdulillah
@mahtizariah1568
@mahtizariah1568 7 дней назад
MasyaAllah..Alhamdulillah...masih ada anak muda yang melestarikan budaya daerah..
@samsinahanis940
@samsinahanis940 7 дней назад
Alhamdulillah, semoga albarzanzi ini terus digalakkan, karena ini merupakan pewaris yang harus dilestarikan di masyarakat Belitong, maju terus, supaya albarzanzi tetap berjaya di daerah Belitong
@bangloebis1475
@bangloebis1475 7 дней назад
Keren
@maskelikchannel8565
@maskelikchannel8565 7 дней назад
Mantab
@mersiyasmin6711
@mersiyasmin6711 7 дней назад
Alhamdulillah...
@ridarasidin9423
@ridarasidin9423 7 дней назад
MasyaAllah.. Alhamdulillah.. Kereen.. Mak kase jd dpt ilmunye
@asrirachman728
@asrirachman728 7 дней назад
Kereeen...bisa belajar ini.👍🙏
@RakeiBelitung
@RakeiBelitung 7 дней назад
Masya Allah Tabarakallah ... Luar biasa... TOP banget
@anindaa945
@anindaa945 6 дней назад
Salah satu syiar budaya Islam Belitong yang wajib dilestarikan, sangat informatif sekali videonya mas lee👍
@alwaahidbuding7865
@alwaahidbuding7865 7 дней назад
Alhamdulillah di jaman now Ini albarjanzi harus kita baca terus karena ini sejarah baginda Nabi kalo bukan kita umat islam siapa lagi walau pun ada yang dak mau baca kita baca terus karena kita CINTA
@lailihayatfamily4205
@lailihayatfamily4205 7 дней назад
Mohon support, subscribe, like, koment dan share
@fikrimaie584
@fikrimaie584 6 дней назад
Barokallahulak 😊 ustadz
@imaniarfachriadi5031
@imaniarfachriadi5031 6 дней назад
MasyaAllah.. Ayo support, subscribe like comments dan share
@azzamagam2534
@azzamagam2534 7 дней назад
Mantap
@asrirachman728
@asrirachman728 7 дней назад
Kereeen...bisa belajar ini.👍🙏
@yudiniceofficial6293
@yudiniceofficial6293 6 дней назад
Mantap
Далее
YUK kenalan....!!! Udah kenalan aja
5:32
Просмотров 163
Едим ЕДУ на ЗАПРАВКАХ 24 Часа !
28:51
КВН 2024 Высшая лига Четвертая 1/4
1:52:57
BABYMONSTER - ‘FOREVER’ M/V
03:54
Просмотров 15 млн
ZIKIR MURAKABAH THORIQOH QODIRIYAH
31:39
Просмотров 3,4 тыс.
Suara Emas Hajjah Nur Asiah Jamil | Lagu Penuh Nasihat
47:35
MERDUNYA SUARA UAS MEMBACA AL BARZANJI
11:12
Просмотров 1,2 млн