Тёмный
No video :(

Cara AMAN Mengawetkan Buah & Sayur Menggunakan KITOSAN sebagai EDIBLE COATING 

KKN-T IPB Bekasi Kota 01
Подписаться 154
Просмотров 16 тыс.
50% 1

Halo! Perkenalkan kembali kami kelompok KKN-T IPB Bekasikota01. Hari ini kami ingin berbagi cara untuk mengawetkan bahan pangan yang mudah busuk dengan aman menggunakan kitosan.
Bahan pangan yang mudah busuk memerlukan penanganan dan menyimpanan yang tepat untuk dapat mempertahankan mutunya. Ikan, buah, dan sayur merupakan beberapa contoh bahan pangan yang bersifat mudah busuk/rusak (highly perishable). Maraknya penggunaan bahan kimia berbahaya seperti formalin dan boraks untuk mengawetkan pangan perlu dihentikan. Banyak oknum yang ternyata terpaksa menggunakan boraks dan formalin karena tidak mengetahui bahan pengawet alternatif lain yang aman.
Kitosan adalah polimer tidak larut air yang dapat diperoleh dari cangkang krustasea seperti udang, kepiting, dan rajungan melalui beberapa proses. Polimer ini memiliki banyak manfaat yang telah dibuktikan secara ilmiah, seperti antibakteri, antijamur, antikolesterol, dan antidiabetes. Kitosan bisa menjadi alternatif yang aman untuk dapat meningkatkan masa simpan bahan pangan. Edible coating (pelapis yang dapat dimakan) merupakan salah satu metode pemanfaatan kitosan dengan melarutkannya dalam larutan asam cuka, sehingga menghasilkan larutan yang dapat melapisi & melindungi bahan pangan.
Mau tahu bagaimana cara membuat edible coating dari kitosan untuk meningkatkan masa simpan buah, sayur, ikan, dan bahan pangan lainnya?
Yukk simak videonya sampai selesai
Semoga video ini bermanfaat. Terima kasih sudah menonton, jangan lupa like, comment, dan subscribe channel kami!
Stay safe, stay healthy everyone :)

Опубликовано:

 

5 сен 2024

Поделиться:

Ссылка:

Скачать:

Готовим ссылку...

Добавить в:

Мой плейлист
Посмотреть позже
Комментарии : 28   
@seputarsindur4915
@seputarsindur4915 Год назад
Terima kasih infonya,alam memang melindungi alam
@dedekkusuma4608
@dedekkusuma4608 2 года назад
Assalamualaikum Wr.wb..Kang,,Sy Dedek Kesuma Cahyadin,SP..alumni FP.UISU Medan,,Kitosan nya di kota Medan sudah ada dipasarkan kang? Bantu utk mendapatkan Kitosannya bisa kang ? Jzklloh
@NizamAhsan-jv8ig
@NizamAhsan-jv8ig 3 дня назад
🙏maaf mau tanya Bukannya alpukat sudah mengandung kitosan ya ?
@leopardede
@leopardede 2 года назад
Bg saya leonardo pardede almni t.mesin usu, mau nanya bang efek cairan kitosan untuk mengawetkan sayuran, buah berapa lama ya bang???
@bagussedan6738
@bagussedan6738 24 дня назад
Apa sisa pamakainya bisa disimpan untuk digunakan lagi kapan" ?
@bagussedan6738
@bagussedan6738 18 дней назад
Saya sudah coba bang tapi kok gak bisa kering dan mengeras ya lapisanya 😢
@Kevin.yuwono
@Kevin.yuwono 9 месяцев назад
metode ini kalau dibandingkan dengan waxing lebih efektif mana ya?
@businesstriptochina4178
@businesstriptochina4178 Год назад
Halo, apakah ini bisa digunakan utk waxing buah nanas? Soalnya mau diekspor
@butiosholehah6278
@butiosholehah6278 2 года назад
Beneran aman nih, pake kitosan?😳
@nazirchanel9954
@nazirchanel9954 6 месяцев назад
Kitosan bisa menjernihkan air juga yah ? Oia kitosan berbau tidak ?
@jonathanphilip7022
@jonathanphilip7022 2 года назад
Untuk mengawetkan kelapa muda yang sudah dikupas bagaimana ya?
@alhadi9604
@alhadi9604 18 дней назад
Aman gak untuk sayuran
@ahmadqc
@ahmadqc 2 года назад
Min kalo cangkang kepompong maggot bsf bisa gak min.
@intanharlia4716
@intanharlia4716 Год назад
Ka mau tanya berapa jumlah volume semua itu? Terus bisa dipake untuk berapa buah?
@gracielasipahutar
@gracielasipahutar Год назад
up
@LardiNugroho
@LardiNugroho 3 месяца назад
Kalo mau beli di mna boss
@aanhusnanms6494
@aanhusnanms6494 Год назад
Maaf Kitosan bisa dibeli di mana ditokonapa. TKS
@uwaisalqarni-ss8bp
@uwaisalqarni-ss8bp 4 месяца назад
Bisa awet berapa bulan ..
@GilaGala-xj7ev
@GilaGala-xj7ev 4 месяца назад
Tahan berapa lama kalau dibuat begitu?
@tawonvidio8908
@tawonvidio8908 Год назад
Kalau mau beli merknya apa
@mustofahalim3202
@mustofahalim3202 2 года назад
Boleh minta jurnalnya gk mas?
@egaa747
@egaa747 Год назад
Fungsinya cuka di situ apa ya?
@wifiafebriana1228
@wifiafebriana1228 3 месяца назад
Pengikat
@imanuelsitepu3230
@imanuelsitepu3230 2 года назад
Apakah bisa digunakan untuk wortel
@yatisyadika5776
@yatisyadika5776 2 года назад
Hrga brpa?
@noninjaloo
@noninjaloo 2 года назад
mahal,, tukang baso, somay mana pada mau pake
@adhydagreat01
@adhydagreat01 2 года назад
tukang bakso jualan buah dan sayur?
@batharakresna9707
@batharakresna9707 Год назад
Ini untuk buah-buahan bang, tukang baso siomay gak bakalan memakai bang
Далее
У ГОРДЕЯ ПОЖАР в ОФИСЕ!
01:01
Просмотров 4,2 млн
Mencuci Sayur dan Buah yang Benar !!
20:36
Просмотров 409 тыс.
How to Purify by Recrystallization
5:07
Просмотров 3 млн
Cara Mengawetkan Buah Agar Segar dan Tahan Lama
17:08
Membuat Pendingin Ruangan|Cold Room Sayur dan Buah
13:55
Cara Mudah MEMBEDAKAN kitin, kitosan dan pektin
23:48
Просмотров 3,6 тыс.
Edible Coating Kulit Singkong Pada Buah Belimbing
5:58